User Manual

INDO-51
Mengubah
Menu Utama
MENGUBAH
FUNGSI UTAMA
Rasio
Tergantung tipe TV yang anda punya, jika
anda ingin mengatur tampilan layar (aspek
rasio).
- 4:3 Letter Box : Pilih jika anda ingin melihat
keseluruhan dari tampilan 16:9 ratio yang
DVD sediakan, meskipun anda memiliki TV
dengan 4:3 ratio screen. Black bar akan
muncul pada tampilan layar atas dan
bawah pada layar.
- 4:3 Pan Scan : Pilih ini untuk ukuran TV
biasa jika anda ingin melihat gambar
ditengah dari layar 16:9. (Tampilan sisi kiri
dan kanan dari gambar film akan
terpotong.)
- 16:9 Layar Lebar : Anda dapat melihat
gambar 16:9 penuh pada TV layar lebar
anda.
Mode Pause
Fungsi ini akan mengurangi getaran gambar
pada mode still dan menampilkan teks kecil
lebih jelas.
- Otomatis : Jika anda memilih Auto, mode
Field/Frame akan berubah secara otomatis.
- Field : Pilih jika layar bergetar dalam mode
Auto.
- Frame : Pilih jika anda ingin melihat huruf-
huruf kecil lebih jelas dalam model Auto.
Pesan Pada Layar
Untuk mengaktifkan pesan layar Aktif atau
N/Aktif.
Penambah Kecerahan
Mengatur kecerahan layar. (Aktif atau
N/Aktif) tidak dapat berfungsi pada mode
Progressive.
Sistem TV
1.
NTSC : Dalam menggunakan NTSC disk
Jika TV system anda hanya mempunyai
PAL-Video input, pilih PAL. Ketika anda
memilih PAL, Format Interlace output
adalah PAL 60 Hz output.
Jika TV system anda hanya NTSC, anda
memilih NTSC .
2.
PAL : Dalam menggunakan PAL disk
Jika TV system anda hanya mempunyai
NTSC-Video input, pilih NTSC. Ketika
anda memilih NTSC.
Jika TV system anda hanya PAL, anda
memilih PAL .
Output Video
Pilih Output Video.
- KOMPOSIT/S-VIDEO : Pilih jika anda ingin
menggunakan Video dan S-Video Out.
- Komponen(I-SCAN) : Pilih jika anda ingin
menggunakan Komponen Interlace
(625i/525i) Out.
- Komponen(P-SCAN) : Pilih jika anda ingin
menggunakan Komponen Progressive
(625p/525p) Out.
Jika pilihan Aktif/N/Aktif pada Pengaturan
Tampilan sub Menu tidak dibuat dalam
waktu 10 detik, layar gambar kembali ke
menu sebelumnya.
Lihat buku panduan TV anda untuk
mengetahui apakah TV supports
Progressive Scan. Jika Progressive Scan
dapat disupport, ikuti instruksi buku
panduan TV mengenai Progressive Scan
setting pada TV menu system.
Jika Video Output tidak terpasang dengan
baik, layar akan terkunci.
ASPEK RASIO
Aspek Rasio : 4 :3 L-Box
Mode Pause : Otomatis
Pesan Pada Layar : Aktif
Penambah Kecerahan : N/Aktif
Sistem TV : PAL
Output Video : KOMPOSIT/S-VID
PENGATURAN TAMPILAN
Aspek Rasio : 4 :3 L-Box
Mode Pause : Otomatis
Pesan Pada Layar : Aktif
Penambah Kecerahan : N/Aktif
Sistem TV : PAL
Output Video : KOMPOSIT/S-VID
PENGATURAN TAMPILAN
KOMPOSIT/S-VIDEO
Komponen(I-SCAN)
Komponen(P-SCAN)
PENGATURAN TAMPILAN
4:3 Letter Box
4:3 Pan Scan
16:9 Layar Lebar
00701K_P350H_XSE2 21/07/2005 11:06 Page 51