Samsung Xpress SL-M207x Laser MFP series - User Guide
Tinjauan panel kontrol
27
1. Pendahuluan
13
Jenis B
1
Darkness
Menyesuaikan tingkat kecerahan untuk membuat
salinan yang lebih mudah dibaca, saat dokumen asli
berisi tanda yang tidak terang dan gambar gelap.
2
ID Copy
Anda dapat memfotokopi kedua sisi kartu identitas,
seperti Surat Izin Mengemudi ke satu sisi kertas
(lihat "Pemfotokopian kartu identitas" pada halaman
62).
3
Layar tampilan
Menunjukkan status aktif dan tampilan yang muncul
pada saat pengoperasian.
4
Salinan
Berpindah ke konfigurasi Fotokopi.
5
Faks
Berpindah ke modus Faks.
6
Menu
Membuka mode Menu dan menjelajahi menu yang
tersedia (lihat "Tinjauan menu" pada halaman 33).
116 8 973 521 4 10 12
1619 18 152021 17 14 13
7 Panah
Kanan/
Kiri
Menggeser opsi-opsi yang tersedia pada menu
yang dipilih dan menambah atau menurunkan nilai.
8
keypad numerik
Memutar angka atau karakter alfanumerik (lihat
"Huruf-huruf dan angka papan tombol" pada
halaman 207).
9 Address
Book
Memungkinkan Anda menyimpan nomor faks yang
sering digunakan atau mencari nomor faks yang
tersimpan (lihat "Menyimpan alamat email" pada
halaman 205 or "Menyiapkan buku alamat faks"
pada halaman 209).
10
Redial/
Pause
Memanggil kembali nomor faks yang dikirim terakhir
kali atau ID pemanggil yang diterima dalam mode
siap, atau memasukkan jeda(-) pada nomor faks
dalam mode edit (lihat "Menghubungi kembali
nomor terakhir" pada halaman 237).
11
Stop/
Clear
Menghentikan pengoperasian kapan saja.
12
Power/
Wakeup
Menghidupkan atau mematikan daya, atau
mengembalikan printer dari mode hemat daya. Jika
Anda perlu mematikan perangkat, tekan tombol ini
selama lebih dari tiga detik.
13
Start
Memulai tugas.
14
Power
saver
Masuk mode tidur.










