Samsung ML-2240, ML-1640 Laser Printer series - User's Guide
14 _Pengantar
Memahami panel kontrol
Warna LED Status dan toner menunjukkan status mesin saat ini.
On-Line/LED Kesalahan
(Status LED)
LED Toner
]
Tombol Batal
STATUS URAIAN
Hijau Hidup Perangkat sedang melakukan pemanasan atau
siap menerima data.
Berke-
dip-kedip
Perangkat sedang mencetak data.
Merah Hidup • Perangkat sedang mengalami kesalahan, sep-
erti penutupnya terbuka, tidak ada kertas, kes-
alahan penginstal atau kesalahan invalid.
• Perangkat mengalami kesalahan yang memer-
lukan servis, seperti kesalahan LSU atau kes-
alahan unit pelebur. Hubungi perwakilan
penjualan atau servis.
Oranye Hidup Perangkat mengalami kesalahan seperti kertas
macet.
STATUS URAIAN
Merah Hidup Toner kosong, perangkat akan berhenti menc-
etak. Gantilah kartrid toner.
Berke-
dip-kedip
Toner hampir habis, gantilah toner segera.
Berkedip
cepat
Toner kosong, gantilah toner.
Semua kesalahan pencetakan akan muncul dalam Smart Panel
jendela program.
STATUS Penjelasan
Mencetak halaman demo Dalam mode siap, tekan dan tahan
tombol ini hingga LED Status
berkedip, kemudian lepaskan.
Membatalkan tugas cetak Tekan tombol ini selama mencetak.
LED merah berkedip saat pekerjaan
cetak dihapus dari perangkat dan
komputer, dan kemudian perangkat
kembali ke mode Siap. Ini akan
memerlukan beberapa saat
tergantung ukuran pekerjaan cetak.
Cetak manual Tekan tombol ini pada waktu
mencetak. LED On Line/Kesalahan
berkedip sewaktu pekerjaan
pencetakan dihapus dari mesin
dan komputer, dan kemudian printer
kembali ke Mode siap. Ini akan
memerlukan beberapa saat
tergantung ukuran pekerjaan cetak.
Pada mode Pengumpanan Manual,
Anda tidak dapat membatalkan
pekerjaan pencetakan dengan
menekan tombol ini.










