User Manual

56
CLP-585/575/545/535/565GP Panduan untuk Pemilik
Merekam Permainan Anda
Untuk mengubah Suara:
1. Pilih Lagu MIDI yang ingin Anda ubah.
Untuk instruksi, lihat halaman 35.
2. Pilih Suara yang diinginkan.
Untuk instruksi, lihat halaman 20.
3. Tekan tombol [MENU] berulang-ulang untuk memanggil
tampilan Song Menu (Menu Lagu), kemudian pilih item
yang disorot di setiap tampilan sebagaimana
diilustrasikan di bawah ini.
4.
Tekan tombol [>] untuk memanggil tampilan pengaturan,
kemudian pilih Trek yang diinginkan menggunakan tombol
[
u
]/[
d
].
5. Terapkan Suara yang dipilih di langkah 2 untuk Trek yang
dipilih di langkah 4 pada data Lagu MIDI saat ini.
Tekan tombol [<] untuk kembali ke tampilan Voice Change (Perubahan
Suara). Tekan tombol [
d] untuk menyorot “Execute” (Jalankan),
kemudian tekan tombol [>] untuk menerapkan Suara baru pada data
Lagu MIDI saat ini.
Bila operasi ini selesai, “Completed” (Selesai) akan diperlihatkan pada
tampilan, dan tampilan Voice Change (Perubahan Suara) akan
dikembalikan setelah beberapa saat.
6. Tekan tombol [EXIT] untuk keluar dari tampilan Song
Menu (Menu Lagu).
Tampilan Song Menu
(Menu Lagu)
3-1. Gunakan tombol [u]/[d]
untuk memilihEdit.
3-2. Tekan tombol [>] untuk
memanggil tampilan
berikutnya.
3-3. Gunakan tombol [u]/
[d] untuk memilih
“Voice Change”
(Perubahan Suara).
3-4. Tekan tombol [>] untuk
memanggil tampilan
berikutnya.
Tampilan Edit
Tampilan Voice Change
(Perubahan Suara)
clp585_575_545_535_id_om.book Page 56 Tuesday, January 7, 2014 3:14 PM