User Manual

Fungsi
PSR-E373, PSR-EW310, YPT-370 Panduan untuk Pemilik
53
Referensi
Voice Ganda (halaman 17)
008 Voice Ganda D.Voice 001–622 * Menentukan Voice Ganda.
009 Volume D.Volume 000–127 * Menentukan volume Voice Ganda.
010 Oktaf D.Octave -2 – +2 * Menentukan rentang oktaf untuk Voice Ganda.
011
Kedalaman Cho-
rus
D.Chorus 000–127 *
Menentukan banyaknya sinyal Dual Voice yang dikirim ke efek
Chorus.
Voice Pisah (halaman 17)
012 Voice Pisah S.Voice 001–622 * Menentukan Voice Pisah.
013 Volume S.Volume 000–127 * Menentukan volume Voice Pisah.
014 Oktaf S.Octave -2 – +2 * Menentukan rentang oktaf untuk Voice Pisah.
015
Kedalaman Cho-
rus
S.Chorus 000–127 *
Menentukan banyaknya sinyal Voice Pisah yang dikirim ke efek
Chorus.
Style (halaman 23)
016 Volume Style StyleVol 000–127 100 Menentukan volume Style saat Style dipilih (halaman 24).
017 Jenis Penjarian FingType
1 (SmartChord)
2 (Multi)
1
(SmartChord)
Menentukan metode deteksi chord di Bagian Pengiring saat
memainkan dengan Style.
018
Kunci Smart
Chord (Chord Cer-
das)
S.ChdKey
FL7 (7 Flat
b
) – SP0
(Tanpa Tanda Notasi)
– SP7 (7 Sharp
#
)
SP0 (Tanpa
Ta n d a
Notasi)
Menentukan Tanda Notasi bila Jenis Penjarian diatur ke “Smart
Chord” (Chord Cerdas). Misalnya, jika ada 2 sharp (#) dalam
score musik Anda, tekan tombol [+/YES]/[-/NO] hingga “SP2”
muncul pada tampilan.
Lagu (halaman 31)
019 Volume Lagu SongVol 000–127 100 Menentukan volume Lagu saat Lagu dipilih (halaman 31).
Efek
020 Jenis Reverb Reverb
1–4 (Hall 1–4)
5 (Cathedral)
6–8 (Room 1–3)
9–10 (Stage 1–2)
11–12 (Plate 1–2)
13 (Off)
** Menentukan jenis Reverb, termasuk Off (halaman 82).
021 Tingkat Reverb RevLevel 000–127 64 Menentukan banyaknya sinyal Voice yang dikirim ke efek Reverb.
022 Jenis Chorus Chorus
1 (Chorus1)
2 (Chorus2)
3 (Chorus3)
4 (Flanger1)
5 (Flanger2)
6 (Off)
** Menentukan jenis Chorus, termasuk Off (halaman 82).
023 Jenis DSP DSPType 01–38 * Menentukan Jenis DSP (halaman 82).
024 Sustain Sustain ON/OFF OFF
Menentukan apakah fungsi Sustain diaktifkan atau dinonaktifkan
(halaman 19).
025 Jenis Master EQ MasterEQ
1 (Speaker)
2 (Headphone)
3 (Boost)
4 (Piano)
5 (Bright)
6 (Mild)
1 (Speaker)
Menentukan jenis ekualisasi yang diterapkan pada output
speaker atau output headphone agar suara optimal dalam situasi
mendengarkan yang berbeda (halaman 47).
Harmoni/Arpeggio (halaman 20)
026
Jenis Harmoni/
Arpeggio
Harm/Arp
001–026 (Harmony)
027–176 (Arpeggio)
* Menentukan apakah jenis Harmoni atau jenis Arpeggio dipilih.
027 Volume Harmoni HarmVol 000–127 * Menentukan volume efek Harmoni.
028
Kecepatan Arpeg-
gio
ArpVelo
1 (Original)
2 (Key)
**
Menentukan kecepatan Arpeggio. Jika “Key” dipilih, arpeggio
akan dimainkan kembali dengan volume yang cocok dengan
kekuatan Anda memainkan keyboard. Jika “Original” dipilih,
arpeggio akan dimainkan kembali dengan volume orisinalnya,
bagaimanapun kekuatan permainan Anda.
Pedal (halaman 19, 21)
029 Fungsi Pedal PdlFunc
1 (Sustain)
2 (Arp Hold)
3 (Sus+ArpH)
4 (Articulation)
1 (Sustain)
Sustain: Sustain akan dihasilkan saat pedal ditekan.
Arp Hold: Playback Arpeggio akan dilanjutkan saat pedal ditekan.
Sus + ArpH: Sustain akan dihasilkan dan playback Arpeggio
akan dilanjutkan saat pedal ditekan.
Articulation: Efek artikulasi akan dihasilkan saat pedal ditekan.
Nomor
Fungsi
Nama fungsi Tampilan
Rentang/
Pengaturan
Nilai
Default
Deskripsi
psre373_id.book Page 53 Monday, October 12, 2020 8:57 AM