User Manual

39
CLP-785, CLP-775, CLP-745, CLP-735, CLP-795GP, CLP-765GP Panduan untuk Pemilik
Memainkan Beragam Bunyi Instrumen Musik (Voice)
2. Tekan tombol [EXIT] untuk keluar dari tampilan menu.
[Duo] terlihat di tampilan Voice ketika mode Duo dinyalakan.
3. Mainkan keyboard.
Suara dari rentang tangan kiri dikeluarkan dari sebelah kiri, suara dari
rentang tangan kanan dikeluarkan dari sebelah kanan sesuai pengaturannya.
4. Tekan tombol [DUAL/SPLIT] untuk keluar dari mode Duet.
Anda juga dapat keluar dari mode Duet dengan mengikuti salah satu dari
instruksi di bawah ini.
Tekan salah satu tombol [CFX GRAND], [BÖSENDORFER], [PIANO
ROOM].
Ulangi prosedur yang sama dari langkah 1 untuk mengaturnya ke “Off
(nonaktif).
Instrumen memiliki metronome bawaan (perangkat yang menjaga tempo tetap
a
kur
at)yang merupakan alat bantu praktis untuk berlatih.
1. Tekan tombol [METRONOME] untuk memulai metronom.
Hal tersebut akan memanggil tampilan Tempo, dan dari situ Anda dapat
menyesuaikan tempo. Untuk mengetahui detailnya, lihat bagian berikutnya.
2. Tekan tombol [METRONOME] untuk menghentikan
metronom.
Untuk menutup tampilan Tempo, tekan tombol [EXIT].
Menyesuaikan Tempo
CATATAN
Anda dapat mendengar suara
yang dimainkan oleh dua
pemain melalui kedua
speaker tentunya, dengan
keseimbangan alami suaranya.
Tekan tombol [FUNCTION]
berulang kali untuk memanggil
tampilan menu “System”
(Sistem), kemudian ubah
pengaturan pada “Keyboard”
“Tipe” (halaman 98).
Menggunakan Metronom
CATATAN
Anda dapat mengatur
volume metronom, BPM, dan
seterusnya melalui tampilan
menu “Metronome/Rythm”
(Metronom/Irama) (halaman 95).
785 775 745 735795GP 765GP
EXIT
FUNCTION
Metronom