User Manual

DGX-670 Panduan untuk Pemilik
39
Voice – Memainkan keyboard dengan beragam suara –
2
3 Pilih Voice yang diinginkan dengan menggunakan tombol Kursor [U][D][L][R].
Anda dapat memanggil halaman lainnya dengan menekan tombol ([1U] – [7U]) yang
menyatakan nomor halaman (P1, P2 ...) atau dengan menekan tombol pemilihan kategori
VOICE yang sama berulang-ulang.
Menekan tombol [8
U] akan memanggil kategori (folder) Voice lainnya, termasuk kategori
yang tidak mempunyai tombol pemilihan kategori VOICE.
CATATAN
Karakteristik Voice ditunjukkan di atas nama Preset Voice. Untuk detailnya, lihat halaman 40.
4 Jika perlu, ulangi langkah-langkah 1 – 3 untuk memilih Voice bagi bagian lainnya.
5 Pastikan bagian keyboard yang diinginkan telah diaktifkan.
Anda dapat mengaktifkan atau menonaktifkan setiap bagian keyboard dengan menekan
tombol PART ON/OFF. Voice yang dipilih untuk setiap bagian keyboard dapat dikonfirmasi
pada tampilan Utama (halaman 23).
6 Mainkan keyboard.
Untuk mendengarkan frasa demo bagi setiap Voice
Tekan tombol [7D] (Demo) untuk memulai Demo bagi Voice yang dipilih. Untuk menghentikan
demo, tekan lagi tombol [7
D].
CATATAN
Jika tombol tidak diperlihatkan, tekan tombol [8D] (Close) untuk memanggilnya.
Menyala bila bagian ini aktif.
dgx670_id_om_a0.book Page 39 Thursday, May 14, 2020 4:20 PM