User Manual

DGX-670 Panduan untuk Pemilik
47
Voice – Memainkan keyboard dengan beragam suara –
2
Fitur Lanjutan
Lihat Reference Manual (Panduan Referensi) pada situs web, Bab 2.
Pengaturan metronom:
[MENU] → tombol Kursor [U][D][L][R] Metronome Setting, [ENTER]
Menyesuaikan kedalaman
Reverb/Chorus dan
pengaturan lainnya untuk
Suara piano:
[MENU] → tombol Kursor [U][D][L][R] Voice Setting, [ENTER] →
TAB [L] Piano
Menerapkan Harmoni
Keyboard:
[MENU] → tombol Kursor [U][D][L][R] Keyboard Harmony, [ENTER]
atau
[VOICE EFFECT] → tombol Kursor [D] 2 Keyboard Harmony → [4UD]
(Type)
Pengaturan yang berkaitan
dengan titinada
Menyetel titinada untuk
seluruh instrumen:
[MENU] → tombol Kursor [U][D][L][R] Master Tune/Scale Tune,
[ENTER] → TAB [L] Master Tune
Penalaan Tangga Nada: [MENU] → tombol Kursor [
U][D][L][R] Master Tune/Scale Tune,
[ENTER] → TAB [R] Scale Tune
Pengaturan titinada untuk
setiap bagian keyboard:
[MENU] → tombol Kursor [
U][D][L][R] Voice Setting, [ENTER] →
TAB [L][R] Tune
Mengedit Voice (Voice Set):
Tampilan Pemilihan Voice → [5D] (Voic e Se t)
Menonaktifkan pemilihan
otomatis untuk Voice Set
(efek, dsb.):
[MENU] → tombol Kursor [U][D][L][R] Voice Setting, [ENTER] →
TAB [R] Voice Set Filter
dgx670_id_om_a0.book Page 47 Thursday, May 14, 2020 4:20 PM