User Manual

System Menu (Menu Sistem)
100
CLP-785, CLP-775, CLP-745, CLP-735, CLP-795GP, CLP-765GP Panduan untuk Pemilik
MIDI Initial Setup
(Pengaturan
Awal)
Cancel
(Batalkan)
Mengirim pengaturan panel saat ini seperti pemilihan Voice
ke perangkat MIDI atau komputer yang dihubungkan. Sebelum
Anda mulai merekam permainan ke perangkat MIDI atau
komputer yang dihubungkan, jalankan operasi ini untuk
merekam pengaturan panel saat ini di awal data permainan
Anda. Ini menyebabkan pengaturan panel yang sama
dipanggil saat permainan yang telah direkam dimainkan
kembali.
Operasi:
Pindahkan sorotan ke “Execute” (Jalankan), kemudian tekan
tombol [>] untuk mengirim pengaturan panel sebagai pesan MIDI.
––
Execute
(Jalankan)
Backup Backup Setting
(Pengaturan
Pencadangan)
Untuk instruksi tentang fungsi ini, lihat halaman 104 – 105.
Backup
Restore
(Pulihkan)
Factory Reset
Utility
(Utilitas)
USB Format
(Format USB)
Cancel
(Batalkan)
Ini memungkinkan Anda memformat atau menginisialisasi
flash drive USB yang dihubungkan ke terminal USB [TO DEVICE].
PEMBERITAHUAN
Menjalankan operasi Format akan menghapus semua data yang
disimpan dalam flash drive USB. Simpan data penting ke komputer
atau perangkat penyimpanan lainnya.
CATATAN
Saat menghubungkan flash drive USB ke terminal USB [TO DEVICE],
mungkin akan muncul pesan yang meminta Anda untuk menjalankan
operasi Format. Jika terjadi demikian, jalankan operasi Format.
Operasi
Pindahkan sorotan ke “Execute” (Jalankan), kemudian tekan
tombol [>] untuk memulai operasi Format. Setelah operasi
Format selesai, sebuah pesan akan muncul kemudian instrumen
kembali ke tampilan Utility (Utilitas) setelah beberapa saat.
PEMBERITAHUAN
Jangan matikan instrumen atau lepaskan flash drive USB saat
“Executing” (Menjalankan) diperlihatkan dalam tampilan.
––
Execute
(Jalankan)
USB Properties
(Properti USB)
Memperlihatkan jumlah ruang kosong dan seluruh memori
dalam flash drive USB yang dihubungkan ke terminal USB
[TO DEVICE].
––
USB Autoload
(Pemuatan
Otomatis USB)
Bila ini diatur ke “On” (Aktif), Lagu yang disimpan dalam
direktori akar dapat dipilih (diperlihatkan pada tampilan)
secara otomatis begitu flash drive USB dihubungkan ke
terminal USB [TO DEVICE].
Off (Nonaktif) On (Aktif),
Off (Nonaktif)
Speaker (Tampilan
pengaturan)
Memungkinkan Anda mengaktifkan/menonaktifkan speaker.
Normal: Speaker hanya akan berbunyi jika headphone
tidak dihubungkan.
On (Aktif): Speaker akan selalu berbunyi.
Off (Nonaktif): Speaker tidak akan berbunyi.
CATATAN
Saat pengaturan ini diaktifkan, “Binaural” (halaman 99) akan selalu
dinonaktifkan.
Normal Normal, On (Aktif),
Off (Nonaktif)
Untuk memanggil tampilan parameter yang diinginkan:
Teka n t o m bol [FUNCTION] beberapa kali untuk memilih menu “System”
kemudian gunakan tombol [u]/[d]/[<]/[>] untuk memilih parameter yang
diinginkan.
[>]
[<]
[>]
[<]
[>]
[<]
Deskripsi
Pengaturan
default
Rentang
pengaturan
785 775
745 735
795GP
765GP
Jumlah dari
ruang kosong
Jumlah dari
seluruh memori