User Manual
Table Of Contents
- TINDAKAN PENCEGAHAN
- PEMBERITAHUAN
- Informasi
- Tentang Panduan
- Aksesori yang Disertakan
- Format dan fungsi
- Daftar Isi
- Mempersiapkan
- Referensi
- Memainkan Aneka Voice Instrumen
- Memainkan Keyboard dengan dua orang (mode Duet)
- Memainkan Irama dan Pengiring (Style)
- Jenis Penjarian
- Mengatur Jenis Penjarian
- Mengatur Kunci Smart Chord (Chord Cerdas)
- Memainkan Style
- Variasi Style
- Jenis Chord untuk Playback Style
- Chord yang Terdengar Bila Smart Chord (Chord Cerdas) Dipilih
- Mencari Chord Menggunakan Kamus Chord
- Menggunakan Database Musik
- Mendaftarkan File Style
- Mengubah Tempo
- Memainkan Lagu
- Menggunakan Fitur Pelajaran Lagu
- Mempelajari Cara Menggunakan Kontrol “Sentuhan” (Tutor Sentuhan)
- Mendengarkan dan Merasakan Bunyi Chord (Studi Chord)
- Memainkan Chord seiring Kemajuan Chord Lagu
- Merekam Permainan Anda
- Mengingat Pengaturan Panel Favorit Anda
- Memilih Pengaturan EQ untuk Bunyi Favorit
- Memainkan Perangkat dengan Speaker Bawaan
- Menggunakan Komputer atau Perangkat Cerdas
- Backup dan Inisialisasi
- Fungsi
- Apendiks
Memainkan Irama dan Pengiring (Style)
PSR-E373, PSR-EW310, YPT-370 Panduan untuk Pemilik
26
Referensi
Bagi pengguna yang baru mengenal chord, bagan ini akan memperlihatkan secara praktis cara memainkan
chord umum dalam rentang Pengiring Otomatis keyboard. Karena ada banyak chord berguna dan banyak cara
untuk menggunakannya dalam musik, lihatlah buku chord yang tersedia secara komersial untuk mengetahui
detailnya lebih jauh.
Bila Multi dipilih, mainkan not yang membentuk chord tersebut dalam rentang pengiring otomatis. Bila Smart
Chord (Chord Cerdas) dipilih, mainkan not nada dasar “” dalam rentang pengiring otomatis.
menunjukkan not nada dasar.
• Inversi dapat digunakan pula dalam posisi “nada dasar”—dengan pengecualian berikut:
m7, m7
b
5, m7(11), 6, m6, sus4, aug, dim7, 7
b
5, 6(9), sus2
• Inversi chord 7sus4 tidak dikenali jika not dihilangkan.
• Saat memainkan sebuah chord yang tidak dapat dikenali oleh instrumen ini, tidak ada yang akan diperlihatkan pada tampilan. Dalam hal
demikian, hanya bagian tertentu, seperti irama, yang akan dimainkan.
Jenis Chord untuk Playback Style
Mayor Minor Ketujuh Ketujuh Minor Ketujuh Mayor
C
Cm
7
C
Cm
7
CM
7
D
Dm
7
D
Dm
7
DM
7
E
Em
7
E
Em
7
EM
7
F
Fm
7
F
Fm
7
FM
7
G
Gm
7
G
Gm
7
GM
7
A Am
7
A
Am
7
AM
7
B Bm
7
B
Bm
7
BM
7
Bila “Multi” dipilih, ketujuh mayor dan minor serta ketujuh minor juga dapat dimainkan dengan mudah dengan menekan
satu hingga tiga kunci.
Chord mudah untuk nada dasar “C”
Untuk memainkan
chord mayor
Tekan nada dasar ()
chord tersebut.
Untuk memainkan chord
minor
Tekan nada dasar ber-
sama tombol hitam ter-
dekat di sebelah kirinya.
Untuk memainkan chord
ketujuh
Tekan nada dasar ber-
sama tombol putih ter-
dekat di sebelah kirinya.
Untuk memainkan chord ketu-
juh minor
Tekan nada dasar bersama tombol
putih dan tombol hitam terdekat di
sebelah kirinya (tiga tombol sekaligus).
C
Cm
C
7
Cm
7
psre373_id.book Page 26 Friday, October 29, 2021 2:23 PM










