User Manual

82 PSR-S975/S775 Panduan Referensi
6
Music Finder
Anda dapat membuat Record orisinal dengan mengedit Record yang ada. Editan Anda dapat diganti dengan edi-
tan Record saat ini, atau dapat disimpan sebagai Record baru yang terpisah.
1 Pilih Record yang akan diedit dari tampilan MUSIC FINDER.
2 Tekan tombol [8 ] (RECORD EDIT) untuk memanggil tampilan EDIT.
3 Edit Record tersebut.
Untuk membatalkan dan keluar dari operasi Edit, tekan tombol [8] (CANCEL).
Mengedit Record
[A]
MUSIC Untuk memasukkan judul musik. Menekan tombol [A] akan memanggil
tampilan untuk memasukkan judul musik.
[B]
KEYWORD Untuk memasukkan kata kunci yang akan digunakan saat menjalankan
operasi Search. Menekan tombol [B] akan memanggil tampilan untuk
memasukkan kata kunci.
[C]
STYLE/SONG/
AUDIO
Mengubah Style. Menekan tombol [C] akan memanggil tampilan Pemilihan
Style. Setelah memilih Style yang diinginkan, tekan tombol [EXIT] untuk
kembali ke tampilan EDIT.
Untuk Record SONG atau AUDIO, bidang ini tidak dapat diedit.
[D] BEAT Mengubah ketukan (tanda mula) Record untuk keperluan pencarian.
Untuk Record SONG atau AUDIO, bidang ini tidak dapat diedit.
CATATAN Ingat, pengaturan Ketukan yang dibuat di sini hanyalah untuk fungsi pencarian Music Finder; ini
tidak memengaruhi pengaturan Ketukan sesungguhnya dari Style itu sendiri.
[E]
FAVORITE Memilih apakah Record yang telah diedit akan ditambahkan ke halaman
FAVORITE atau tidak.
[1 ]
TEMPO Mengubah Tempo. Untuk Record SONG atau AUDIO, bidang ini tidak dapat
diedit.
[2 ]
SECTION Memilih bagian Style yang dipanggil sebagai satu set bila Record dipilih.
Anda dapat memulai Record bersama bagian yang dipilih dengan tombol
[2 ]. Bila bagian ini selesai, Style playback secara otomatis beralih ke
bagian yang dipilih dengan tombol [4 ]. Untuk Record SONG atau
AUDIO, bidang ini tidak dapat diedit.
[4 ]
[5 ]/
[6 ]
GENRE Memilih genre yang diinginkan.
[7 ]
GENRE NAME Membuat genre baru.
HALAMAN BERIKUTNYA