User Manual

54 PSR-SX600 Panduan Referensi
3
Lagu
Ini memungkinkan Anda menyembunyikan atau melemahkan bagian tertentu pada Lagu, sehingga memung-
kinkan Anda menyanyi ala “karaoke” sambil melihat notasi musik Lagu yang dipilih.
1 Tekan tombol [SONG FUNCTION] untuk memanggil tampilan Song Function Menu.
2 Tekan salah satu tombol [2 ]/[3 ] (Score).
Notasi musik (Score) Lagu yang dipilih akan muncul pada tampilan.
3 Tekan tombol [7 ] (Play Setting) untuk memanggil tampilan Play Setting.
4 Gunakan tombol [4 ]–[6 ] untuk menyembunyikan channel Lagu yang
diinginkan.
Right: Mengaktifkan atau menonaktifkan playback untuk Bagian Tangan Kanan.
Left: Mengaktifkan atau menonaktifkan playback untuk Bagian Tangan Kiri.
Extra: Mengaktifkan atau menonaktifkan playback semua Channel, kecuali untuk channel yang
ditetapkan ke Bagian Tangan Kiri dan Bagian Tangan Kanan yang diterangkan di atas.
5 Gunakan tombol [8 ] (Close) untuk keluar dari tampilan.
Memainkan sambil Menyembunyikan Bagian Tertentu pada Lagu
45