User Manual

Table Of Contents
PSR-SX900/SX700 Panduan untuk Pemilik 111
Daftar Fungsi
Daftar Fungsi
Bagian ini menjelaskan secara sederhana dan sangat singkat tentang apa yang dapat Anda lakukan di tampilan
yang dipanggil dengan menekan tombol pada panel atau dengan menyentuh setiap ikon pada tampilan Menu.
Untuk informasi selengkapnya, lihat halaman yang ditunjukkan di bawah ini atau Reference Manual (Panduan
Referensi) pada situs web.
Tanda” menunjukkan bahwa informasi detail diterangkan dalam Reference Manual (Panduan Referensi).
Berbagai tampilan yang dapat diakses melalui tombol panel
Fungsi tampilan Menu
Tampilan
Tombol untuk
mengakses
Deskripsi
Halaman
Reference
Manual
(Panduan
Referensi)
Home
[DIRECT ACCESS] +
[EXIT]
Por tal struktur tampilan instrumen, yang memberikan informasi
sekilas tentang semua pengaturan saat ini.
26 -
Menu [MENU]
Dengan menyentuh setiap ikon, Anda dapat memanggil berbagai
menu untuk beragam fungsi yang dicantumkan di bawah.
29 -
Style Selection
To mbol pemilihan kategori
STYLE
Untuk memilih file Style. 40 -
Song Playback SONG [PLAYER] Untuk mengontrol playback Lagu. 66, 72
Playlist [PLAYLIST]
Untuk memilih dan mengedit Daftar Pu tar, dan mengelola repertoar
Anda.
90
Song Recording SONG [RECORDING] Untuk merekam permainan Anda. 84
Mixer [MIXER/EQ]
Untuk menyesuaikan parameter setiap bagian, seperti volume
, pan,
dan E
Q. Juga memungkinkan Anda menyesuaikan keseluruhan
kontrol bunyi, seperti Master Compressor dan Master EQ.
80
Voice Selection
PART SELECT [LEFT]–
[RIGHT 3], tombol
pemilihan kategori VOICE
Untuk menetapkan Voice ke setiap bagian keyboard. 48
Multi Pad Selection
MULTI PAD CONTROL
[SELECT]
Untuk memilih Multi Pad. 53
Registration
Memory Bank
Selection
REGIST BANK SELECT
[-]/[+]
Untuk memilih Bank Memori Registrasi. 88
Registration
Memory window
[MEMORY] Untuk mendaftarkan pengaturan panel saat ini. 87-
Menu Deskripsi
Halaman
Reference
Manual
(Panduan
Referensi)
Channel On/Off Untuk mengaktifkan dan menonaktifkan setiap kanal Style dan Lagu MIDI. -
Voice Part Setup
Untuk membuat pengaturan detail seperti Pengeditan Voice dan pengaturan Efek
bagian keyboard.
-
Line Out (PSR-SX900)
Menentukan jack yang akan digunakan untuk menyalurkan output setiap bagian
dan setiap instrumen perkusi & drum.
-
Score Untuk menampilkan notasi musik (skor) untuk Lagu MIDI saat ini. 77
Lyrics Untuk menampilkan lirik Song saat ini. 78
Text Viewer Untuk menampilkan file teks yang dibuat pada komputer Anda. -
Chord Looper
(PSR-SX900) Untuk merekam urutan akor dan memainkannya kembali secara berulang. 60
Mic Setting Untuk membuat pengaturan bagi bunyi mikrofon dan gitar. 101
Vocal Harmony (PSR-SX900)
Untuk menambahkan efek Harmoni Vokal pada nyanyian Anda. Anda dapat
mengedit Harmoni Vokal dan menyimpannya sebagai harmoni orisinal Anda.
70
Kbd Harmony/Arp
Untuk menambahkan efek Harmoni/Arpeggio ke bagian tangan kanan pada
keyboard. Parameter seperti jenis Harmoni/Arpeggio dapat diatur.
50
Split & Fingering
Memungkinkan Anda mengatur Titik Pisah atau mengubah jenis Penjarian Akor
dan Area Deteksi Akor.
42, 45,
47
Regist Sequence
Menentukan urutan pemanggilan pengaturan Memori Registrasi saat
menggunakan pedal.
-
psrsx900_om.book Page 111 Thursday, February 17, 2022 3:21 PM