User Manual

10
YDP-163/YDP-143 Panduan untuk Pemilik
Terminal dan Panel Kontrol
Ilustrasi diambil dari YDP-143.
1 Sakelar [P] (Siaga/Aktif) .................halaman 12
Untuk menyalakan instrumen atau mengatur untuk
siaga.
2 Kenop [MASTER VOLUME] .............halaman 12
Untuk menyesuaikan volume suara keseluruhan.
3 Tombol [DEMO/SONG] ..............halaman 19, 24
Untuk memainkan Lagu Demo dan Lagu Preset.
4 Tombol [PIANO/VOICE] ...... halaman 18, 20, 22
Untuk memilih satu Voice, dua Suara buat pelapisan
atau Jenis Reverb.
5 Tombol [METRONOME] ..................halaman 17
Untuk memulai atau menghentikan metronom.
6 Tombol [+R], [–L] ............ halaman 17, 18, 24, 25
Secara umum, tombol ini untuk memilih Voice
berikutnya atau sebelumnya.
Selama playback lagu, tombol-tombol ini untuk
memlih Lagu berikutnya atau sebelumnya, dan
(sambil menahan tombol [PLAY]) masing-masing
akan mengaktifkan/menonaktifkan Bagian tangan-
kanan dan tangan-kiri.
Selama playback Metronom, tombol-tombol ini
untuk menambah atau mengurangi Tempo.
7 Tombol [REC] ....................................halaman 26
Untuk merekam karya keyboard Anda.
8 Tombol [PLAY] ..................................halaman 26
Untuk memainkan kembali karya yang telah direkam.
9 [FUNCTION] .............................. halaman 16, 21
Menahan secara bersamaan [DEMO/SONG] dan
[PIANO/VOICE] serta menekan sebuah tombol yang
ditetapkan memungkinkan Anda mengubah beragam
pengaturan, termasuk MIDI, parameter Transpose, dsb.
) Jack [PHONES] ..................................halaman 13
Untuk menghubungkan seperangkat headphone
stereo standar.
! Terminal [USB TO HOST]
Untuk menghubungkan ke komputer atau perangkat
cerdas seperti iPhone atau iPad. Lihat panduan online
“Computer-related Operations” (Pengoperasian yang
menyangkut Komputer) untuk koneksi ke komputer.
Untuk mengetahui instruksi tentang menggunakan
MIDI, lihat panduan online “MIDI Reference
(Referensi MIDI) (halaman 9).
PEMBERITAHUAN
Gunakan kabel USB jenis AB dengan panjang kurang
dari 3 meter. Kabel USB 3.0 tidak dapat digunakan.
@
Jack [TO PEDAL] ...............................halaman 32
Untuk menghubungkan kabel pedal.
# Jack DC IN .........................................halaman 12
Untuk menghubungkan adaptor AC.
$ Pedal ...................................................halaman 15
Untuk mengontrol ekspresi dan sustain, seperti pada
piano akustik.
1
2
3
4
5
6
7
8
9
)
!
$
@
#
YDP-163
YDP-143
@
#
Bawah
(Sisi keyboard)
Bawah
(Sisi keyboard)
Bawah
(Sisi keyboard)