User Manual

28
YDP-163/YDP-143 Panduan untuk Pemilik
Mencadangkan Data dan Inisialisasi Pengaturan
Pengaturan berikut dan data akan tersimpan sekalipun Anda mematikan instrumen.
Di antara data yang tercantum di atas, hanya data User Song
(USERSONG00.MID) yang dapat ditransfer ke komputer dan disimpan sebagai
file SMF. Untuk mengetahui detailnya, lihat “Computer-related Operations
(Pengoperasian yang menyangkut Komputer) pada situs web (halaman 9).
Dengan Musicsoft Downloader (tersedia gratis untuk didownload di situs web
Yamaha), hingga 10 file SMF dapat ditransfer dari komputer ke memori internal
instrumen ini, dan sebaliknya. Untuk mengetahui detailnya, lihat “Computer-
related Operations” (Pengoperasian yang menyangkut Komputer) pada situs web
(halaman 9).
Jenis file yang dapat dipertukarkan dengan komputer
File dengan ekstensi .mid (SMF format 0 atau 1)
Dengan operasi ini, semua data (dengan pengecualian Lagu) akan dikembalikan
ke pengaturan default pabrik.
Caranya, tekan dan tahan bersamaan kunci C7 (tertinggi) dan nyalakan
instrumen.
Data Tersimpan Bila Instrumen Dimatikan
Volume Metronom
•Ketukan Metronom
Sensitivitas Sentuh
Penalaan
Kedalaman Intelligent Acoustic Control
Intelligent Acoustic Control Aktif/Nonaktif
Optimiser Stereofonis Aktif/Nonaktif
Suara Konfirmasi Operasi Aktif/Nonaktif
Mati Otomatis Diaktifkan/Dinonaktifkan
•Data User Song
Data lagu (file SMF) yang ditransfer dari komputer
Menyimpan data User Song ke komputer
PEMBERITAHUAN
Data yang tersimpan bisa
hilang akibat kegagalan
fungsi atau pengoperasian
yang tidak benar. Simpan
data penting ke perangkat
eksternal seperti komputer.
Mentransfer File SMF Antara Komputer dan Instrumen ini
CATATAN
File MIDI tertentu dalam SMF
format 0 atau 1 dapat berisi
data yang tidak didukung oleh
piano digital Anda. Dalam hal
demikian, file tersebut mungkin
tidak dimainkan seperti yang
diinginkan semula.
Inisialisasi Pengaturan
PEMBERITAHUAN
Jangan sekali-kali mematikan
instrumen saat proses
Inisialisasi dilakukan (yakni,
saat lampu [REC], [PLAY],
[+R] dan [–L] berkedip).
CATATAN
Jika instrumen tahu-tahu
menjadi dinonaktifkan atau
gagal berfungsi, matikan
instrumen kemudian lakukan
Inisialisasi.
C7
Kunci tertinggi